Wednesday, August 20, 2008

History of Buku Menganggur


Wuaw! Post pertama Buku Menganggur! Asik2. Nulis apa ya.
Bagi yg blm tau, inilah hal2 menarik ttg Buku Menganggur:

1. Buku Menganggur (BM) sebetulnya dipelopori pertama kali oleh Erick. Tempat dan waktu kami rahasiakan demi kenyamanan bersama. Hidup XISC.

2. Tapi gw webmasternya! Haa haa. Ga penting.

3. Seperti yg Anda ketahui, ada 10 Ikan Kembung. Tapi apakah kami semua berdomisili di tempat yg sama? Jawabannya ya! Maksudnya, tidak! Dulu kami hanya bersembilan, tanpa Erick, menuntut ilmu berdaya upaya di SMPK Sang Timur Jakarta. Trus pas lulus SMP, Leon pindah ke SMA Kanisius demi masa depan yg lebih baik (menurut dia sih. Menurut gw ga ada bedanya). Duka hidup tanpa Leon selama thn pertama di SMA sedikit terobati dgn kehadiran Engik! Sayangnya begitu naik kelas thn ini, Icha dimutasi ke SMAN 57 demi per-IPA-an dan begitu pula Tama pindah ke SMA Vianney, dgn alasan yg sama. Maka dr 10 tersisa 7, dgn 6 di kelas yg sama dan Aphe beda sendiri.

4. Makanya darinya itulah blog ini dibuat! Supaya kita semua meskipun berbeda2 lokasi dan jadwal, tetap bisa update keriangan satu sama lain!


5. BM sebagian besar berisi skenario2. Yg akan segera Anda baca setelah kami menemukan BM kembali.

Yay.


Cecilia o.O

0 comments: